Resep mengolah Pulut cendol santan gula merah sedap
Kategori : Masakan khas Kepulauan RiauPulut cendol santan gula merah.
Anda dapat memasak Pulut cendol santan gula merah dengan 10 bumbu and 4 langkah. Berikut ini adalah cara untuk mengolah makanan tersebut.
Bahan-bahan dari Pulut cendol santan gula merah :
- Sediakan Pulut.
- Sediakan Cendol.
- Sediakan Lengkong hitam/cincau.
- Sediakan Tape.
- Siapkan Gula merah.
- Sediakan Santan pekat.
- Sediakan Gua pasir.
- Siapkan Daun pandan.
- Sediakan Garam.
- Siapkan Tepung maizena.
Cara memasak Pulut cendol santan gula merah :
- Cuci beras pulut lalu kukus hingga masak dan beri sedikit santan pekat dan sedikit garam.
- Bersihkan singkong dan cuci bersi lalu kukus kalau sudah masak masukan kedalam mangkok beri sedikit ragi tape dan sedikit gula untuk memaniskan tape lalu tunggu tiga hari lalu keluar air dan bersama tape yg cantik dan manis,ini tapenya saya buat sendiri ia ibu2 kalau beli pun boleh kalau ingin praktis dan mudah beli saja di pasar ia ibu2...bacanya jangan terlalu tegang ia ibu2 di rumah...kita sambung lagi masak nya ia ibu2.
- Masak santan bersama gula merah dan daun pandan lalu masukan gula merah dan gula pasir sudah mendidi kacau tepung maizena sedikit dan masukan kedalam kuah sambil di aduk rata lalu sudah mendidi dengan sempurnah matikan api.
- Lalu susun cendol,pulut, tape dan cincau di mangkuk lalu sirami dengan kuah santasajikan untuk keluarga ibu2 di rumah,,,selamat berbuka puasa untuk ibu2 dan keluarga di rumah,,, trimakasih🙏.
Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :
-
Resep: Garang asem ayam tanpa santan dan daun pisang sedap
-
Cara Mudah membuat Es dawet cendol nutrijell lezat
-
Resep Bingka telur gula merah/kayapu/sarikaya
-
Resep: Keciput gula palem (gluten free) istimewa
-
Cara Mudah mengolah Nasi Uduk wangi tanpa santan yang menggugah selera
-
Resep membuat Wajik gula Merah rasa jahe sedap
-
Cara mengolah Tumis peda merah pete
-
Cara memasak Dendeng lambok lado merah ala resto