Resep: Kacang Madu (sangrai/oven) + tips lezat

Kategori : Masakan khas Jepara

Kacang Madu (sangrai/oven) + tips.

Kacang Madu (sangrai/oven) + tips Anda dapat mengolah Kacang Madu (sangrai/oven) + tips dengan 6 bahan and 5 langkah. Berikut ini adalah cara untuk membuat nya.

Siapkan bumbu dan bahan untuk Kacang Madu (sangrai/oven) + tips :

  1. Sediakan 500 gr kacang tanah tanpa kulit,sangrai/oven.
  2. Sediakan 40 gr gula pasir.
  3. Sediakan 50 gr gula palem.
  4. Siapkan 2 sdm madu.
  5. Siapkan sejumput garam.
  6. Sediakan 35 ml air.

Cara memasak Kacang Madu (sangrai/oven) + tips :

  1. Siapkan semua bahan..
  2. Sangrai kacang sampai matang. bisa juga di oven. saya sangrai sampai kuning kecoklatan,kurleb 15-20 menit dg api kecil. sambil diaduk terus agar tdk gosong. angkat dan letakkan di loyang/nampan bairkan uap panasnya hilang.
  3. Selanjutnya siapkan saus karamel madunya. dalam wajan bekas utk menyangrai kacang,dilap kmd masukkan gula pasir. dg memakai api kecil biarkan hingga menjadi karamel. setelah berkaramel masukkan gula palem+garam aduk rata..
  4. Kmd lanjutkan masukkan air aduk hingha berserabut..
  5. Setelah bnr2 berserabut,br masukkan kacang sangrainya (proses berserabut ini penting agar kacang tdk melempem). aduk rata kmd matikan api,pindah kacang yg sdh matang ke loyang/nampan. biarkan agak dingin. kmd boleh di pisah2kan kacang yg bergumpal. simpan dalam toples. siap dinikmati...

Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :