Cara Mudah mengolah Tapai Ketan sedap
Kategori : Masakan khas BengkuluTapai Ketan.
Anda dapat membuat Tapai Ketan dengan 5 bumbu and 8 langkah. Berikut ini adalah cara untuk mengolah nya.
Siapkan bumbu dan bahan untuk Tapai Ketan :
- Sediakan beras ketan.
- Siapkan ragi tapai.
- Siapkan Pewarna makanan.
- Siapkan Gula pasir secukupnya (boleh di skip).
- Sediakan Air.
Cara memasak Tapai Ketan :
- Cuci bersih beras ketan. Rendam semalaman. Jika ingin diberi warna, tambahkan beberapa tetes pewarna makanan pada tahap ini..
- Panaskan dandang..
- Angkat dan tiriskan beras ketan. Masukkan kedalam dandang yang telah dipanaskan. Tunggu hingga ketan mengeras/memadat (orang jawa bilang sudah "kekel")..
- Angkat beras ketan dari dandang. Guyur dengan air dingin secara merata. Tiriskan kembali..
- Kukus lagi beras ketan hingga matang (kurang lebih 30 menit). Angkat dan dinginkan..
- Campur beras ketan dengan ragi tapai yang sudah dihaluskan. Boleh juga ditambahkan gula pasir secukupnya..
- Masukkan beras ketan beragi kedalam wadah tertutup rapat selama sehari semalam. Jika sudah muncul aroma tapai, pertanda tapai sudah jadi..
- Taruh pada wadah-wadah kecil. Siap disajikan..
Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :
-
Resep Kue lapis tepung ketan
-
Resep: Bolu ketan hitam
-
Cara Mudah mengolah Onde-onde ketan ala resto
-
Cara Mudah mengolah Bingka (kukus) Rasa Tapai/tape ketan ala resto
-
Cara Mudah memasak Uli ketan atau jadah #kusukangemil#makananjadul lezat
-
Resep: Lupis ketan gula merah
-
Resep: 31. Es mambo tape ketan hitam lezat
-
Resep: Lupis ketan irit gas lezat