Resep Buttercream super soft

Kategori : Resep masakan Indonesia

Buttercream super soft. Beat sugar, one cup at a time, into butter mixture on medium speed. My Buttercream Frosting isn't Stiff Enough! Slowly mix into wet ingredients until combined.

Buttercream super soft Anda dapat memasak Buttercream super soft dengan 4 bumbu and 4 langkah. Berikut ini adalah cara untuk mengolah masakan tersebut.

Siapkan bumbu dan bahan untuk Buttercream super soft :

  1. Sediakan 150 gram butter/margarine (Saya pake bakermix dari anchor).
  2. Sediakan 250 gram icing sugar (pake gula halus juga bisa).
  3. Siapkan 1 sdt vanilla extract.
  4. Siapkan 1 sdm susu cair (jika dirasa kurang soft).

Cara memasak Buttercream super soft :

  1. Kocok butter atau mentega selama Lima menit hingga texturenya soft.
  2. Masukkan sedikit Demi sedikit icing sugar mixer selama 2 menit.. lakukan hingga gula habis. Sebelum gula habis, masukkan vanilla extract mixer 2 menit baru gula terakhir.
  3. Kalau texturenya masih kurang soft tambahkan 1 sdm susu cair.
  4. Ini rasanya ringan banget di mulut, gak ngendal, apalagi eneg.. Cobain deh.. klo pake butter pilih yg salted yah.. itu lebih ringan lagi. Kalau bakermix campuran butter n margarin tapi tetep enakkk deh gak enegggg.. Selamat Mencoba.. Happy Baking!.

Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :