Cara memasak Pempek Bulat/Adaan enak
Kategori : Masakan khas Sumatera SelatanPempek Bulat/Adaan.
Anda dapat membuat Pempek Bulat/Adaan dengan 8 bumbu and 7 langkah. Berikut ini adalah cara untuk mengolah nya.
Bahan-bahan dari Pempek Bulat/Adaan :
- Siapkan 500 gram ikan tenggiri.
- Sediakan 300 ml air.
- Sediakan 2 butir telur.
- Siapkan 200 gram tepung tapioka.
- Sediakan 1 sdm garam.
- Sediakan 1/2 sdm penyedap rasa, saya pakai kaldu jamur.
- Siapkan secukupnya Bawang merah, merica.
- Sediakan secukupnya Minyak untuk menggoreng.
Langkah-langkah memasak Pempek Bulat/Adaan :
- Campurkan telur dan ikan gilingnya, saya aduk pakai tangan ya sampai halus tidak bergumpal, tapi kalian bisa juga sih pakai mixer.
- Campurkan garam, kaldu bubuk, merica kedalam air larutkan lalu masukan kedalam adonan ikan tadi, saya masukannya sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai benar2 merata..
- Lalu tinggal masukan tepung tapiokanya deh, diaduk duk duk sampai merata nanti jadinya seperti digambar ke 2 udah bisa dibentuk..
- Panaskan minyak setelah panas Ambil segenggam adonan tekan dan ambil menggunakan ujung sendok yg sudah dibasahkan..
- Goreng dengan minyak yg banyak ya, nanti perhatikan deh pempeknya bisa mutar sendiri kalau tidak menempel 1 sama yg lain ya.. Jadi gak perlu tu diaduk aduk terus...
- Setelah menguning dan terkadang ada bunyi krek seperti mau meletus artinya sudah matang tu, gorengnya diapi yg sedang ya...
- Selamat mencoba. ^^.
Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :
-
Cara memasak Pempek Tunu a.k.a pempek panggang a.k.a pempek bakar enak
-
Resep: Pempek kulit tenggiri dan pempek kapal selam sedap
-
Resep: Cuko pempek asli mantap!! yang bikin ketagihan
-
Resep memasak Pempek Pistel (pempek isi kates) ala resto
-
Resep: Cuka pempek enak
-
Cara Mudah mengolah Pempek Udang /pempek pink enak
-
Resep: Cireng ala pempek kulit crispy lezat
-
Resep: Cara membuat pempek isi telur (kapal selam) ala resto