Cara Mudah memasak Babat Gongso Semarang istimewa
Kategori : Masakan khas SemarangBabat Gongso Semarang.
Anda dapat memasak Babat Gongso Semarang dengan 9 bahan and 6 langkah. Berikut ini adalah cara untuk membuat nya.
Bahan-bahan dari Babat Gongso Semarang :
- Siapkan 500 gram iso babat.
- Siapkan 3 butir bawang putih.
- Sediakan 3 butir bawang merah (ukuran jumbo).
- Sediakan 11 biji cabai merah keriting (sesuai selera).
- Sediakan 9 biji cabai rawit.
- Sediakan 1/2 butir tomat merah.
- Sediakan secukupnya kaldu jamur.
- Siapkan secukupnya kecap manis.
- Sediakan secukupnya minyak goreng.
Cara memasak Babat Gongso Semarang :
- Pertama presto dulu iso babat selama 30 menit. Jika sudah empuk, kemudian potong sesuai selera.
- Haluskan duo bawang, cabai-cabaian, & tomat.
- Gongso bumbu halus ke dalam sedikit minyak. Tambahkan kaldu jamur & kecap manis. Agak banyakan ya, karena gongso babat Semarang itu dominan di kecapnya.
- Masukkan potongan iso babat, lalu gongso hingga bumbu merata. Kalau warna dirasa kurang gelap, bisa ditambah kecap lagi.
- Tunggu hingga air dari iso babatnya surut sambil terus diaduk supaya bumbu makin merata.
- Jadi deh. Babat gongso Semarang siap disantap.
Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :
-
Cara mengolah Lunpia semarang suka suka ala resto
-
Resep: Tahu gimbal semarang lezat
-
Cara membuat Lumpia semarang ekonomis istimewa
-
Cara memasak Cap cay jawa/semarang enak
-
Cara mengolah Soto ayam semarang sedap
-
Resep: Soto ayam semarang istimewa
-
Resep: Lumpia semarang #3 lezat
-
Resep: Gongso telur semarang sedap