Resep memasak Bandeng Presto Polosan yang menggugah selera

Kategori : Masakan khas Semarang

Bandeng Presto Polosan.

Bandeng Presto Polosan Anda dapat membuat Bandeng Presto Polosan dengan 5 bumbu and 5 langkah. Berikut ini adalah cara untuk membuat nya.

Siapkan bumbu dan bahan untuk Bandeng Presto Polosan :

  1. Siapkan 1 ekor Bandeng besar.
  2. Siapkan 1/2 pelepah daun pisang.
  3. Sediakan 3 sdm garam atau secukupnya smp asinnya sesuai selera.
  4. Sediakan 1,5 ltr air (kira² cukup tdk smp asat).
  5. Siapkan Tusuk gigi.

Cara memasak Bandeng Presto Polosan :

  1. Siapkan bahan².
  2. Potong² Bandeng sesuai keinginan. Kerok sisiknya (sy nggak dikerok krn mau dikasih si Mpus) Ngeroknya pas mau digoreng..
  3. Bungkus asal saja satu per satu spy tdk lengket saat dipresto.
  4. Masukkan dlm panci presto dan dan taburi garam, presto selama 2x 30 mnt tergantung besarnya Bandeng. 2x ya smbl memastikan airnya gak asat dan asinnya sesuai lidah..
  5. Setelah itu angkat dan lepaskan daunnya dan goreng dlm balutan telur, atau bs jg disimpan di kulkas, bs smp 3 hari. Selamat mencoba..

Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :