Resep memasak Korean Garlic Cheese Bread super ekonomis lezat

Kategori : Korean food

Korean Garlic Cheese Bread super ekonomis.

Korean Garlic Cheese Bread super ekonomis Anda dapat mengolah Korean Garlic Cheese Bread super ekonomis dengan 15 bumbu and 9 langkah. Berikut ini adalah cara untuk memasak makanan tersebut.

Bahan-bahan dari Korean Garlic Cheese Bread super ekonomis :

  1. Sediakan Bahan roti.
  2. Siapkan 400 terigu serbaguna.
  3. Siapkan 1 butir kuning telur.
  4. Siapkan 3 sdm gula kastor.
  5. Siapkan 100-120 ml susu cair/air.
  6. Sediakan 1 sdt ragi instan.
  7. Sediakan 1/2 sdt bread improver.
  8. Sediakan 30 gram margarin.
  9. Siapkan Sejumput garam.
  10. Siapkan Olesan.
  11. Sediakan 15 ml skm.
  12. Sediakan 20 gram margarin cair.
  13. Siapkan 1 butir telur (aku gk pake).
  14. Siapkan 1 sdm seledri/parsley (aku pake italian herb).
  15. Siapkan 2 siung bawang cincang halus.

Cara memasak Korean Garlic Cheese Bread super ekonomis :

  1. Untuk rotinya,campur semua bahan kecuali garam dan margarin..Uleni hingga tercampur rata,aku pake mixer spiral.
  2. Takaran air di sesuaikan yaa,jika sudah cukup bisa di hentikan penambahan airnya...
  3. Masukan garam dan margarin dan uleni lg hingga kalis elastis.
  4. Ambil 100gram adonan lalu bulatkan tata dalam loyang,lakukan hingga adonan habis..biarkan mengembang kurang lebih 45 - 60 menit.
  5. Jika sudah mengembang,siap di oven hingga matang.
  6. Setelah matang dinginkan dan di iris jadi 6bagian tanpa putus yaa...
  7. Isi dengan cream cheese hingga selesai.
  8. Setelah itu dioles dengan bahan olesan yg sebelumnya sudah di campur jadi satu yaa.
  9. Panggang lg selama 15-25menit,lalu angkat dan sajikan.

Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :