Resep mengolah Roti Maryam/Canai yang bikin ketagihan

Kategori : Masakan khas Kepulauan Riau

Roti Maryam/Canai.

Roti Maryam/Canai Anda dapat memasak Roti Maryam/Canai dengan 6 bahan and 8 langkah. Berikut ini adalah cara untuk mengolah nya.

Bahan-bahan dari Roti Maryam/Canai :

  1. Siapkan 1/2 kg Tepung terigu protein sedang.
  2. Siapkan 1 Butir telur.
  3. Siapkan 1 sdm palmia butter.
  4. Sediakan Sejumput garam.
  5. Siapkan Secukupnya air hangat.
  6. Siapkan Minyak goreng untuk merendam adonan.

Cara memasak Roti Maryam/Canai :

  1. Campur terigu, telur, margarin/butter dan garam. Aduk2 sebentar. Lalu tuangkan air hangat sedikit demi sedikit. Uleni sampai kalis. Tekstur adonan lembek dan lentur..
  2. Setelah adonan kalis. Bagi menjadi beberapa bagian, kira2 sebesar bola pingpong. Letakkan ke dalam baskom. Lalu tuangkan minyak goreng sampai adonan setengah terendam. Tutup baskon menggunakan kain bersih. Diamkan 1 jam..
  3. Selanjutnya, siapkan papan penggilesan dan rollnya. Kalau mau lebih cantik berserat bisa dg bantuan pisau..
  4. Ambil adonan satu2, gilas pelan2 sampai setipis mungkin. Setelah pipih melebar, lalu garis2 menggunakan pisau. Kemudian satukan adonan memanjang dan puntir sedikit. Gulung membentuk huruf 'S'. Lakukan sampai adonan habis..
  5. Panaskan pan anti leket. Panggang adonan sambil ditekan2 menggunakan belakang sutil supaya pipih. Panggang setengah matang saja kalau mau disimpan. Lakukan sampai adonan habis..
  6. Dan... jadilah roti maryam/canai alaa saya. Bisa jadi cemilan sambil dituangin susu coklat dan taburan keju. Atau buat makan kari jg enak..
  7. Note : Kalau mau lebih mudah dan pipihnya bagus, setelah dibentuk huruf 'S'. Satukan membentuk bulatan lalu gilas pelan2 sampai pipih sesuai ketebalan yg diinginkan..
  8. Selamat mencoba mom...😊.

Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :