Resep membuat Kroket Singkong lezat
Kategori : Masakan khas JakartaKroket Singkong.
Anda dapat membuat Kroket Singkong dengan 8 bumbu and 6 langkah. Berikut ini adalah cara untuk mengolah nya.
Siapkan bumbu dan bahan untuk Kroket Singkong :
- Sediakan 1 kg singkong.
- Sediakan 400 gram kentang.
- Siapkan 1/2 butir kelapa parut.
- Sediakan 1 sdt garam.
- Siapkan 2 sendok makan gula pasir.
- Sediakan 2 sendok makan tepung tapioka.
- Sediakan isian:.
- Siapkan Sambalingkung alias Abon ikan secukupnya/bisa jg pake abon sapi.
Cara memasak Kroket Singkong :
- Parut telebih dahulu singkongnya lalu diperas airnya. Ambil sedikit air putih seukuran air dari perasan singkong tadi (air perasan singkongnya dibuang ya lalu ganti dengan air putih tersebut).
- Kentangnya dikupas lalu potong2 dan direbus hingga empuk. Setelah empuk,angkat lalu haluskan kentang menggunakan sendok.
- Campur kentang yg telah dihaluskan bersama dengan singkong dan kelapa parut,lalu masukkan airnya,aduk rata.
- Masukkan garam,gula dan tepung tapioka,aduk rata..
- Lalu bentuk adonan dan masukkan isian sambelingkung/abon ikan.
- Goreng dengan minyak panas hingga matang berwarna kuning keemasan,gunakan api sedang cenderung kecil.
Aneka resep makanan lain yang mungkin Anda suka :
-
Cara membuat Pepes ayam daun singkong #cabeku istimewa
-
Cara Mudah membuat Lemet singkong gula merah enak
-
Resep: Keripik singkong pedas manis
-
Resep: Potato cheese stick & Potato cheese kroket sedap
-
Cara mengolah Lapis singkong kukus/ bolu singkong sedap
-
Resep: Keripik singkong balado
-
Cara mengolah Klenyem singkong atau jemblem(jawa timur)
-
Cara memasak Keripik singkong dijamin Renyah banget 😍😍